entry image

Semen Padang Kirim Relawan TRC dan Paket Sembako ke Lokasi Banjir Kota Solok

PADANG (13/1/2021) – Sebagai bentuk kepedulian membantu warga yang tertimpa bencana, PT Semen Padang mengirim relawan Tim reaksi Cepat (TRC) ke lokasi bencana banjir  di Kota Solok,   Rabu (13/1/2021). Bersamaan itu juga dikirim bantuan paket sembako yang terdiri dari beras, mie instan, sarden, telur dan minyak goreng.

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati usai melepas TRC Semen Padang,  mengatakan, relawan TRC dan paket sembako itu dikirim perusahaan, merupakan bentuk kepedulian perusahaan te... Read more


entry image

Jelang Idul Adha, Semen Padang Salurkan 28 Sapi, dan Delapan Kambing Qurban

PADANG - Seperti tahun-tahun sebelumnya, jelang Hari Raya Idul Adha 1440 Hijriah PT Semen Padang kembali menyalurkan hewan qurban untuk mesjid dan musala ke sejumlah wilayah di Kota Padang, dan untuk perwakilan di empat provinsi. Hewan qurban yang disalurkan kali ini adalah  28 ekor sapi dan delapan ekor kambing.

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri mengungkapkan, jumlah sapi qurban yang disalurkan PT Semen Padang tahun ini meningkat dari tahun lalu,  berjumlah 25 ekor sapi. 

"Semoga masy... Read more

entry image

Tekan Angka Stunting di Ring 1 Perusahaan, Semen Padang Serahkan 41 Paket Bantuan Makanan Tambahan untuk Baduta

PADANG (21/10/2022) - PT Semen Padang kembali menyerahkan paket bantuan makanan tambahan untuk bayi stunting berusia di bawah 2 tahun (Baduta) yang tersebar di ring 1 perusahaan yang meliputi tiga kecamatan di Kota Padang, yaitu Lubuk Kilangan, Pauh, dan Lubuk Begalung.

Kali ini, bantuan makanan tambahan itu berjumlah 41 paket dan diserahkan Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Padang, Ny. Genny Hendri Septa, di aula Kantor Camat Lubuk Begalung, Jumat (21/10/2022).

Dalam penyerahan bantuan makanan tambahan itu, hadir Cama... Read more


entry image

Semen Padang Telah Berkomunikasi dengan Bupati Kediri

PADANG, 22/10/2022-  Bupati Kediri Jatim, Hanindhito Himawan Pramana sudah berkomunikasi dengan PT Semen Padang, Sabtu (22/10) malam.

Mas Dhito demikian bupati muda ini disapa, meminta maaf atas video berdurasi pendek yang beredar luas di platform tiktok, Selasa (18/10). Video sidak itu, kata Dhito beredar potongannya tanpa bisa dikendalikan, karena banyak pihak yang merekam.

“Saya minta maaf menyebut kualitas Semen Padang paling bawah, saya salah. Saya tahu Semen Padang sama sekali tidak begitu. Kurang tepat atau salah saya mohon maaf sebe... Read more