Ratusan Karyawan Semen Padang Group Antusias Ikut Donor, 349 Kantong Darah Diserahkan ke PMI

PADANG (17/10/2023) - Ratusan karyawan Semen Group antusias mengikuti kegiatan donor darah yang digelar oleh Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) di Gedung Serba Guna (GSG) PT Semen Padang, Selasa (17/10/2023). Hasilnya,  sebanyak 349 kantong darah terkumpul dan diserahkan ke Unit Donor Darah (UDD) PMI Kota Padang.  

Dengan tema “Sekantong Darah, Sejuta Cinta Untuk Sesama”, donor darah yang digelar sejak pukul 08.00 WIB hinga pukul 16.00 WIB itu, juga diikuti masyarakat sekitar perusahaan. Menariknya, pada donor darah tersebut, SPS... Read more


entry image

Sakato Semen Padang Binaan FKKSPG Juara Umum Kejurda Pencak Silat Bareh Solok

PADANG, (10/11/2023) - Perguruan Silek Sakato Semen Padang binaan Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG), berhasil meraih Juara Umum I dalam Kejuaraan Daerah (Kejurda) Pencak Silat Bareh Solok 2023. 

Gelaran Kejurda Pencak Silat Bareh Solok itu digelar di GOR Alimin Sinapa, Tanjung Paku, Kota Solok, 6-8 Oktober 2023. Kejuaraan tersebut diikuti ratusan atlet dari 34 perguruan silat se-Sumbar, dengan berbagai kelas dari pra-remaja, remaja hingga dewasa.

Ketua Umum Pembina Perguruan Silek Sakato Semen Padang Dedi M Shidiq mengaku bang... Read more


Ratusan Warga Kekeringan, Semen Padang Distribusikan 46.000 Liter Air Bersih

PADANG (11/10/2023) - Untuk memenuhi kebutuhan air bersih akibat kemarau panjang yang melanda Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), khususnya di Kelurahan Batu Gadang, Kecamatan Lubuk Kilangan, PT Semen Padang menyalurkan bantuan air bersih.

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati mengatakan, pendistribusian air bersih di Batu Gadang itu dilakukan di kawasan Kasumbo, tepatnya di RT01 dan RT05, RW 02. Jumlah air bersih yang didistribusikan sebanyak 3 tangki atau 46 ribu liter. 

"Pendistribusian air bers... Read more


entry image

Arkeolog: Indarung I ini Aset Penting, Keterlibatan Pemerintah Pusat Hingga Daerah Sangat Dibutuhkan

PADANG (9/10/2023) - Arkeolog dari Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Lutfi Yondri saat kunjuungannya ke Pabrik Indarung I dalam rangka Observasi Lapangan Penyusunan Rencana Induk Pelestarian Cagar Budaya, menilai secara arkeologi, Pabrik Indarung I PT Semen Padang memiliki potensi sangat luar biasa. Karena, sangat banyak pengetahuan yang bisa diambil di balik sisa-sisa bangunan lama tersebut.

"Namun, yang paling utama adalah tentang industri semen, terutama bagaimana semen diolah sejak 1913, kemudian berkembang sampai teknologi modern," kata Arkeolog ... Read more