entry image

Maksimalkan Kinerja Tekan Stunting, Semen Padang-Forum Nagari Bangun Posko Posyandu Melati V di Limau Manis Selatan

PADANG (1/10/2023) - Untuk memaksimalkan kinerja Posyandu Melati V di RW 1, Kelurahan Limau Manis Selatan, Kecamatan Pauh, Kota Padang, dalam menurunkan angka stunting yang cukup tinggi di daerah tersebut, Forum Nagari Kelurahan Limau Manis Selatan membangun posko untuk Posyandu, Minggu (1/10/2023). 

Didukung oleh PT Semen Padang melalui Forum Nagari Limau Manis Selatan, pembangunan posko Posyandu itu dilakukan secara bergotong royong dengan melibatkan warga setempat. Posko Posyandu yang dibangun itu seluas 6x8 meter persegi.

Ketua Forum Nagari K... Baca Selengkapnya


Semen Padang Raih Penghargaan dari Kementerian ESDM

PADANG (29/9/2021) PT Semen Padang meraih penghargaan Prestasi Penerapan Kaidah Teknik Pertambangan Mineral dan Batubara yang Baik Tahun 2021, dari Direktorat Jenderal Minerba dan Batubara, Kementerian ESDM Republik Indonesia, Rabu (29/9/2021).

Penghargaan berupa Piagam Utama Pengelolaan Teknis Pertambangan untuk Komoditas Mineral dan Batubara Kelompok Perusahaan Pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) itu, diumumkan secara virtual melalui aplikasi Zoom dan Kanal Youtube Ditjen Minerba TV.

Dari PT Semen Padang ha... Baca Selengkapnya


entry image

Dukung Wujudkan Generasi Emas 2045, Semen Padang Lanjutkan Program BAAS

PADANG (22/5/2023) - Kampanye Perang Melawan Stunting yang digalakkan PT Semen Padang dalam rangka mendukung Generasi Emas 2045 melalui program Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS) di tiga kecamatan di Kota Padang, kembali digelar. Tiga kecamatan itu adalah Lubuk Kilangan, Lubuk Begalung dan Pauh.

Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang, Iskandar Z Lubis mengatakan, kampanye Perang Melawan Stunting melalui program BAAS itu telah dimulai pada tahun 2022. Bahkan, kegiatan berupa pencegahan anak stunting ini mendapat apresiasi dari wali ... Baca Selengkapnya


entry image

Di Usianya ke-64, Prasasti Timbang Terima NV.PPCM Itu Pun Bersolek

PADANG (4/7/2022) - pagi seorang pekerja tengah mengecat sebuah monumen yang berada  di depan eks Kantor Pusat PT Semen Padang. 

Batu granit  hitam yang sebelumnya tampak kusam, kembali "didandani" sehingga terlihat mengkilat. Termasuk tulisan di prasasti yang huruf-hurufnya mulai hilang dimakan usia, diperjelas sehingga bisa terbaca lagi.

Monumen itu terlihat berdiri kokoh. Dengan tinggi 5,68 meter dan  lebar tapak 7,30 meter, terlihat jelas oleh para pengguna jalan yang hendak menuju Lapangan Golf atau  ke arah Wisma Indarun... Baca Selengkapnya