entry image

FKKSPG Kirim 13 Atlet Binaan ke PON Papua, Rinold Thamrin: Target Kami 5 Medali Emas

PADANG (22/9/2021) - Sebanyak 13 orang atlet binaan Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG) yang mewakili Sumbar pada ajang PON XX Papua, dilepas oleh Ketua Umum FKKSPG Rinold Thamrin, Rabu (22/9/2021).

Belasan atlet binaan FKKSPG itu terdiri dari cabang olahraga (cabor) angkat berat sebanyak lima orang, cabor senam lima orang, dari Perguruan Silat Sakato Semen Padang sebanyak dua orang, dan dari cabor karate satu orang.

Rinol Thamrin mengatakan, dari 13 atlet yang dikirim mewakili Sumbar ke PON Papua, sebanyak 5 atlet ditargetkan bisa m... Baca Selengkapnya


entry image

Semen Padang Laksanakan Vaksinasi Lansia Dosis Kedua

PADANG (19/8/2021) – PT Semen Padang melaksanakan vaksinasi COVID-19  Lanjut Usia (Lansia) doses kedua  di Gedung Serba Guna  pada Rabu (19/5/2021).  

“Vaksinasi hari ini merupakan lanjutan vaksinasi dosis pertama yang dihadiri Wakil Gubernur Sumatera Barat Audy Joinaldy  dan Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri di tempat yang sama,  pada  12 April 2021 lalu,” kata Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati.

Pemberian vaksinasi dosis kedua ini dilaksanakan... Baca Selengkapnya


entry image

Semen Padang Serahkan 1000 Zak Semen untuk Masjid di Lokasi Banjir dan Longsor Agam

AGAM, 24/11/2019 - Setelah mengirim bantuan logistik dan relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk membantu korban galodo di Jorong Galapung, Nagari Tanjung Sani, Kecamatan Tanjung Raya, Agam, PT Semen Padang yang merupakan grup dari PT Semen Indonesia (Persero), Tbk, menyerahkan bantuan semen sebanyak 1000 zak, Minggu (24/11/2019).

Bantuan dari program BUMN Hadir untuk Negeri (BHUN) yang akan dimanfaatkan untuk pembangunan Masjid Istigfar yang tertimbun material galodo, diserahkan secara simbolis oleh Direktur Operasi  PT Semen Padang Firdaus, kepada Sekda... Baca Selengkapnya


entry image

Padang Bergoro III: Semen Padang Betonisasi Jalan Gaduik Ketek Limau Manis Selatan Sepanjang 1 KM

Padang - PT Semen Padang kembali membuktikan dedikasinya pada warga sekitar lingkungan perusahaan. Kali ini, jajaran Staff CSR PT Semen Padang yang dipimpin Kepala Unit, Rinold Thamrin, mengikuti aksi goro bersama warga Bukit Gaduik, Kelurahan Limau Manis Selatan, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Minggu (29/1) pagi. 

Dalam aksi Padang Bergoro ini, staf-staf di Unit CSR/TJSL, saling bahu membahu bersama warga untuk membuka akses jalan Gaduik Ketek sepanjang 1 km. Proses betonisasi yang didukung penuh PT Semen Padang melalui kolaborasi bersama masyarakat, ju... Baca Selengkapnya